Guided discovery dan learning trajectory untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematika

Authors

  • Rina Musannadah Universitas Negeri Yogyakarta
  • Nur Sholihah Universitas Negeri Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.21831/pspmm.v1i0.27

Keywords:

guided discovery, alur belajar, pemahaman konsep matematis

Abstract

Artikel ini memaparkan hasil penelitian yang bertujuan untuk menganalisa apakah terdapat peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematis peserta didik setelah pembelajaran menggunakan model guided discovery yang mengacu pada learning trajectory. Artikel ini ditulis berdasarkan hasil studi literatur dengan cara menganalisa, meringkas dan menyimpulkan. Guru memiliki peranan penting dalam meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematis peserta didik. Salah satu cara yang dapat digunakan oleh guru adalah dengan menerapkan model pembelajaran guided discovery. Selain itu, dengan menggunakan learning trajectory guru dapat memahami cara berpikir peserta didik, sehingga dapat memahami bagaimana cara membantu peserta didik untuk mempelajari matematika dengan baik. Hasil studi literatur menunjukkan bahwa model pembelajaran guided discovery yang mengacu pada learning trajectory mampu meningkatkan kemampuan pemahaman konsep peserta didik.
 

References

Andrews, D. R., & Bandemer, K. J., “Refining Planning: Questioning with a Purpose” in Teaching Children Mathematics, edisi 25, vol.3, 2018.

Arifah, U., & Saefudin, A. A., “Menumbuhkembangkan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika dengan Menggunakan Model Pembelajaran Guided Discovery”, UNION: Jurnal Pendidikan Matematik, edisi 5, vol.3, pp 263-272, 2017.

Bani, A., “Meningkatkan Kemampuan Pemahaman dan Penalaran Matematik Siswa Sekolah Menengah Pertama melalui Pembelajaran Penemuan Terbimbing”, Jurnal Penelitian Pendidikan, edisi khusus, vol.2, pp 154-163, 2011.

Brown, A. L., & Campione, J. C., “Guided Discovery in a Community of Learners” in K. McGilly, Classroom Lessons: Integrating Cognitive Theory and Classroom Practice, London: The MIT Press, pp. 229-249, 1994.

Clements, D. H., & Sarama, J., “Learning and Teaching Early Math: The Learning Trajectory Approach”, New York: Routledge, 2009.

Harini, A. R., & Rosyidi, A. H., “Lintasan Belajar Siswa pada Materi Jajargenjang dengan Metode Penemuan Terbimbing melalui Penelitian Desain”, MATHEdunesa: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, edisi 2, vol. 5, pp 81-89, 2016.

Hutagalung, R., “Peningkatan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa Melalui Pembelajaran Guided Discovery Berbasis Budaya Toba di SMP Negeri 1 Tukka”, MES: Journal of Mathematics Education and Science, edisi 2, vol.2, pp 70-77, 2017.

Kilpatrick, J., Swafford, J., & Findell, B., “Helping Children Learn Mathematics”, Washington DC: National Academy Press, 2002.

NCTM, “Everybody Counts: A Report to the Nation on the Future of Mathe,atics Education”, Washington DC: National Academy Press, 1989.

Novitasari, L., & Leonard, L., “Pengaruh Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika terhadap Hasil Belajar Matematika”, in Prosiding Diskusi Panel Nasional Pendidikan Matematika, pp 758-766, 2017.

Nurdin, “Trajektori dalam Pembelajaran Matematika”. Edumatica, edisi 1, vol.1, pp 1-7, 2011.

OECD, “Learning for Tomorrow’s World: First Result from PISA 2003”, Paris, 2004.

OECD, “PISA 2006: Science Competencies for Tomorrow’s World”, vol.1, 2007.

OECD, “PISA 2009 Results: What Students Know and Can Do – Student Performance in Reading, Mathematics, and Science”, vol. 1, 2010.

OECD, “PISA 2012 Results in Focus: What 15-Year-Olds Know and What They Can Do with What They Know”, vol. 1, 2014.

OECD, “PISA 2015 Result in Focus”, 2016.

Purnamasari, F. E., & Murtiyas, B., “Peningkatan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika melalui Pendekatan OpenEnded Bagi Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP Muhammadiyah 10 Surakarta Tahun 2013//2014”, Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014.

Puspendik, “Kemampuan Matematis Siswa SMP Indonesia Menurut Bechmark International TIMSS 2011”, vol. 2, 2012.

Rusyan, A., Kusdinar, A., & Arifin, Z., “Pendekatan dan Proses Belajar Mengajar”, Bandung: Remadja Karya, 1989.

Saragih, S., & Afriati, V., “Peningkatan Pemahaman Konsep Grafik Fungsi Trigonometri Siswa SMK Melalui Penemuan Terbimbing Berbantuan Software Autograph”, Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, edisi 18, vol. 4, 2012. [21] Simon, M. A., “Reconstructing Mathematics Pedagogy from a Constructivist Perspective”, Journal for Research in Mathematics Eucation, edisi 26, vol.2, pp 114, 1995.

Surya, A., “Learning Trajectory pada Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar”, Jurnal Pendidikan Ilmiah, edisi 2, vol. 22, 2011.

Triwibowo, Pujiastuti, E., & Suparsih, H., “Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis dan Daya Juang Siswa Melalui Strategi Trajectory Learning”, in Prosiding Seminar Nasional Matematika, vol. 1, pp 1-14, 2018.

Wijaya, A., “Pendidikan Matematika Realistik Suatu Alternatif Pendekatan Pembelajaran Matematika”, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2012.

Yuliani, K., & Saragih, S., “The Development of Leaarning Devices Based Guided Discovery Model to Improve Understanding Concept and Critical Thinking Mathematically Ability of Students at Islamic High School of Medan”, Journal of Education and Practice, edisi 6, vol. 24, pp 116-128, 2015.

Downloads

Published

2019-03-13